Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2016

Kegiatan Antropologi Mengabdi

Gambar
KAMI (Kegiatan Antropologi Mengabdi) Periode 2016 Foto Bersama Panita dan Anggota KAMI (Kegiatan Antropologi Mengabdi) merupakan salah satu program kerja HIMANTARA (Himpunan Mahasiswa Antropologi Universitas Brawijaya) periode 2016 yang diselenggarakan oleh Divisi Pengabdian Masyarakat. Seperti namanya, program KAMI dilakukan sebagai sarana pembelajaran mahasiswa(i) Antropologi untuk berkecimpung langsung di dalam masyarakat dengan cara mengabdi dan memberikan pengetahuan dari apa yang didapat selama di perkuliahan.  KAMI periode 2016 mengusung tema Lingkungan dengan judul “Generasi Cerdas Cinta Lingkungan”. Berdasarkan judul tersebut, KAMI periode 2016 menentukan siswa(i) sekolah dasar sebagai sasaran dalam menyukseskan acara ini. Secara garis besar, kegiatan kali ini diadakan dengan tujuan: (1) Memberikan edukasi seputar dampak kerusakan lingkungan dan cara cerdas mencintai lingkungan; (2) Menumbuhkan kecintaan serta memberikan pengalaman berharga untuk selalu ingat dan p

Buletin Edisi 5

Bejana  Buletin Jurnal Antropologi BEJANA (Buletin Jurnal Antropologi) merupakan buletin mahasiswa yang diterbitkan oleh Himaprodi Antropologi Brawijaya (HIMANTARA). Buletin ini digagas oleh Divisi Litbang yang bekerjasama dengan Divisi Infokom yang masih di dalam naungan Himantara. Kata “Jurnal” dalam BEJANA merujuk pada arti sebagai catatan, sehingga kata tersebut dapat dipahami sebagai catatan mahasiswa Antropologi Brawijaya yang dituangkan dalam buletin ini. Selain itu kata “Buletin Jurnal” merujuk pada sifat buletin sebagai media karya tulis mahasiswa Antropologi Brawijaya, dengan gaya penulisannya yang semi ilmiah. Sehingga secara keseluruhan buletin BEJANA diharapkan dapat menjadi wadah bagi mahasiswa Antropologi Brawijaya untuk menyampaikan dan mengembangkan gagasannya melalui tulisan dan karya-karya lainnya. SALAM BELAKANG LAYAR Puji dan syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan rahmat-Nya Buletin Jurnal Antropologi (BEJANA) edisi kelima dari Him